EKSPLOR BULAAN

Kampung Budaya Dan Religi Sigando, Kota Padang Panjang

EKSPLOR BULAAN

Harga Mulai: 0

BULAAN

Sejarah Bulaan tidak terlepas dari pendirian Masjid Asasi itu sendiri. Karena pembangunan sebuah perkampungan menurut tradisi didahului dengan adanya sumber air. Bulaan sebagai sebuah tapian secara bahasa berarti kumpulan air dari mata air. Bulaan secara fisik berbetuk kolam dengan ukuran 8x10 M dengan keunikan yaitu mata airnya ditutupi dengan kayu jati yang mana kayu tersebut saat ini telah memfosil. Menurut tutur dari masyarakat dimasa lampau kayu tersebut berfungsi sebagai pengatur debit air keluar dari mata air sehingga tidak menggenangi lingkungan sekitar.





Fasilitas

Air Conditioner

Kamar Mandi Bersama

Musholla

Selfie Area