Wisata Edukasi Peternakan Sapi Perah

Medowo, Kabupaten Kediri

Wisata Edukasi Peternakan Sapi Perah

Harga Mulai: Rp 35,000

Peternakan sapi perah memang sudah menjadi salah satu andalan di desa wisata medowo, yang selain menghasilkan susu dan berbagai produk olahan juga menghadirkan peluang wisata edukasi.Untuk wisata edukasi, desa wisata medowo menyediakan paket bagi kalangan pelajar dan masyarakat umum dengan jumlah peserta minimal 20 orang.

Dalam paket itu, setiap peserta cukup membayar biaya Rp35.000  untuk menikmati satu botol susu dan paket wisata yang meliputi beberapa kegiatan, termasuk pengenalan budidaya sapi perah, pemberian pakan, pemerahan susu, serta pengenalan pengolahan susu, dan pembuatan kompos.

Biaya hanya dibebankan jika calon pengunjung memesan paket wisata.

Lewat layanan wisata edukasi, desa wisata medowo juga menyampaikan beragam informasi mengenai manfaat dan pentingnya mengonsumsi susu dengan harapan bisa mendorong peningkatan konsumsi susu masyarakat.dan memberi wawasan dan pengalaman menarik dari wisata edukasi peternakan sapi perah

Salah satunya adalah wisata edukasi susu sapi perah yang ada di Dusun Brau, Desa Gunungsari. Lokasinya berjarak sekitar 17 menit dari alun-alun Kota Batu. Pengunjung bisa merasakan sensasi memerah sapi perah di rumah-rumah warga. Sebab, sekitar 90 persen masyarakat setempat merupakan peternak sapi perah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Wisata Edukasi Susu Sapi Perah di Kota Batu, Dolan sambil Belajar", Klik untuk baca: https://travel.kompas.com/read/2022/03/08/180600227/wisata-edukasi-susu-sapi-perah-di-kota-batu-dolan-sambil-belajar.
Penulis : Kontributor Malang dan Batu, Nugraha Perdana
Editor : Anggara Wikan Prasetya

Download aplikasi Kompas.com untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
Android: https://bit.ly/3g85pkA
iOS: https://apple.co/3hXWJ0L




Fasilitas

Tidak tersedia