Desa Wisata Tangga Refleksi Gunung Pangngalleang Toppa

Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan

Tangga Refleksi Gunung Pangngalleang Toppa

Wisata Tangga Refleksi Gunung Pangngalleang Toppa adalah sebuah desa Wisata bertemakan keindahan alam yang dipadukan dengan kekayaan budaya daerah stempat. Di lereng gunung Toppa juga terdapat area Belajar Bahasa Inggris yang dirintis pemuda setempat yang dikenal dengan Kampung Inggris Pakatto





Fasilitas

Areal Parkir

Cafetaria

Jungle Tracking

Kamar Mandi Umum

Kuliner

Selfie Area

Spot Foto

Atraksi