Jelajah Tiga Curug

Kubang Baros, Kabupaten Serang

Jelajah Tiga Curug

Harga Mulai: Rp 25,000

Atraksi wisata yang sering diminati oleh Anak sekolah untuk menambah pengetahuan dan pengalaman, merupakan kegiatan yang menyusuri 3 curug yang terdapat di Desa Wisata Kubang Baros. Yaitu Curug Gendang, Curug Lilia dan Curug lain nya.

Kegiatan ini akan dipandu oleh Pemandu Wisata Lokal yang akan memperkenalkan kekayaan alam yang ada disepanjang perjalanan menyusuri curug di desa wisata kubang baros.



Fasilitas

Persewaan Alat

Selfie Area

Tempat makan