Wisata Budaya Malean Sampi Dusun Peresak Side Karye
Batu Kumbung, Kabupaten Lombok Barat
Harga Mulai: 0
Atraksi budaya Malean Sampi merupakan budaya para petani pada saat mengolah lahan sawah yang akan ditanami padi dengan menggelar Malean Sampi sebagai event budaya.